E-Warta

e-warta ICF Makati // edisi 24 Maret 2024

e-warta ICF Makati

Renungan Sepekan

TRUTH AND DARE

Berbicara mengenai ‘Truth and Dare’ atau yang artinya ‘Kebenaran dan Tantangan’. Kita percaya bahwa sebagai orang percaya kita memiliki tanggung jawab untuk hidup dalam kebenaran Tuhan, dan kita juga tidak terlepas dari tantangan hidup. Dewasa ini banyak sekali orang yang sangat kurang dalam membaca. Kurangnya kebiasaan membaca sangat berdampak pada penyebaran berita. Orang yang kurang kritis dalam memeriksa kebenaran berita mudah sekali terpengaruh oleh berita-berita hoaks.

Firman Tuhan dalam Roma 12:2 berkata demikian,

“Janganlah kamu menjadi serupa dengan dunia ini, tetapi berubahlah oleh pembaharuan budimu, sehingga kamu dapat membedakan manakah kehendak Allah: apa yang baik, yang berkenan kepada Allah dan yang sempurna.”

Melalui Firman Tuhan di atas kita dapat belajar bahwa melalui frasa ‘Janganlah kamu menjadi serupa dengan dunia ini’, Paulus mengingatkan kita untuk…

Announcement

Ibadah raya ICF Makati akan diselenggarakan pada:

Hari (Day)/Tanggal (Date):
– Minggu (Sunday) / 31 Maret 2024

Jam Ibadah (Time):
1. 10.00 AM, Ibadah Bilingual
3. 05.30 PM, Ibadah Bahasa Indonesia

Prayer

Mari kita sama-sama berdoa bagi:

  1. Kesehatan dan kekuatan dari masing-masing kita, juga keluarga di manapun kita berada. (Bagi setiap saudara yang mengetahui secara spesifik nama orang-orang yan diketahui sakit, maka berdoalah bagi setiap nama-nama tersebut).
  2. Berdoa bagi jemaat yang berulang tahun di minggu ini. 
  3. Berdoa dan memohon Tuhan untuk senantiasa berjalan di depan kita di sepanjang tahun 2024. 
  4. Bersyukur atas penyertaan Tuhan sehingga acara HUT ICF Makati yang ke 22 tahun dapat berjalan dengan baik.
  5. Berdoa untuk acara ibadah Jumat Agung pada tanggal 29 Maret 2024 di Sta. Regina (Del Monte).
  6. Berdoa untuk ibadah Paskah pada tanggal 31 Maret 2024 di gereja pada jam 10.00 AM dan 05.30 PM.
 
 
 
 

 

 

Last Week Recap

Our Bank Account

Bagi jemaat yang hendak mengirimkan persembahan melalui transfer, dapat mengirimkan ke rekening:
(You may send offering through bank account)

  • Banco De Oro (BDO) Bonifacio, Global City
    No 006850012834
    a/n Tineke E. Kindangen
  • BCA
    Rek. 0080828225
    a/n Redy Stevanus
  • GCash
    +639152647029
    a/n Redy Stevanus

Untuk pengiriman persembahan, jemaat diharapkan untuk menyertakan kode angka sebagai berikut:

  • Persembahan | P 1,001 | Rp. 50,001
  • Perpuluhan | P 1,002 | Rp. 50,002
  • Janji Iman | P 1,003 | Rp. 50,003

ICF MAKATI THEME 2024

PRICELESS!

  • Pribadi yang memandang panggilan Tuhan sebagai pekerjaan yang Tuhan kerja
  • Pribadi yang semakin dipakai oleh Tuhan
  • Pribadi yang tidak melandaskan keberhasilan dari kacamata dunia
  • Pribadi yang rendah hati karena menyadari bahwa dirinya DIPERMULIAKAN oleh Tuhan